-->

Jangan Berkawan Dengan Orang Ini

Jangan Berkawan Dengan Orang Ini

SUDUT HUKUM | JANGAN berkawan dengan berkawan dengan orang yang tidak membangkit semangat taat kepada Allah. Amal kelakuannya tidak  memimpin engkau ke jalan Allah.

Dalam hadis, Nabi mengatakan:

Seseorang akan mengikuti pendirian temannya, karena itu tiap orang harus memilih siapakah yang harus didekati sebagai kawan.

Sahl bin Abdullah berkata: berhati-hatilah berkawan dengan tiga macam manusia:
1.      Pejabat yang kejam
2.      Ahli qura’ yang bermuka-muka
3.      Orang tasawwuf gadungan (orang bodoh tentang hakikat tasawwuf)

Ali bin Abi thalib berkata: sejahat-jahat teman adalah yang memaksa engkau bermuka-muka dan memaksa engkau meminta maaf atau selalu mencari alasan.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel