-->

Contoh Lafaz Umum dimaksud Khusus dan Lafaz Khusus Dimaksud Umum

Contoh Lafaz Umum dimaksud Khusus dan Lafaz Khusus Dimaksud Umum
Dalam mempelajari ilmu ushul fiqh ada pembahasan tentang masalah ‘amm dan masalah khas. Maka dalam posting ini kami hanya memberikan contoh lafaz yang umum namun yang dimaksud adalah khusus dan contoh lafaz yang khusus namun yang dimaksud adalah umum.

n  Contoh kata umum yang dimaksud khusus
خذ من اموالهم صدقة تطهرهم وتزكهم
Artinya: ambillah zakat yang dapat menyucikan dan membersihkan dari harta mereka

Kata اموال merupakan bentuk umum, namun dalam ayat ini tidak dimaksud dari segi keumumannya, namun yang dimaksud disini adalah makna khusus, yaitu hanya harta-harta tertentu yang wajib dizakati (tidak semua harta)

n  Contoh kata khusus  yang dimaksud  umum
* 4Ó|Ós%ur y7/u žwr& (#ÿrßç7÷ès? HwÎ) çn$­ƒÎ) Èûøït$Î!ºuqø9$$Î/ur $·Z»|¡ômÎ) 4 $¨BÎ) £`tóè=ö7tƒ x8yYÏã uŽy9Å6ø9$# !$yJèdßtnr& ÷rr& $yJèdŸxÏ. Ÿxsù @à)s? !$yJçl°; 7e$é& Ÿwur $yJèdöpk÷]s? @è%ur $yJßg©9 Zwöqs% $VJƒÌŸ2 ÇËÌÈ  

Artinya: dan Tuhanmu telah memerintahkan supaya kamu jangan menyembah selain Dia dan hendaklah kamu berbuat baik pada ibu bapakmu dengan sebaik-baiknya. jika salah seorang di antara keduanya atau Kedua-duanya sampai berumur lanjut dalam pemeliharaanmu, Maka sekali-kali janganlah kamu mengatakan kepada keduanya Perkataan "ah" dan janganlah kamu membentak mereka dan ucapkanlah kepada mereka Perkataan yang mulia

Kata “ah” (7 e$é& ) dalam ayat tersebut bentuknya khusus namun yang dimaksud disitu adalah arti yang umum, sehingga dalam ayat tersebut juga termasuk larangan untuk tidak memukul orang tua, memaki, dan perbuatan-perbuatan lainnya yang lebih berat.

Tentang masalah ini menurut Ibnu Rusyd dapat menyebabkan terjadinya perbedaan pendapat dikalangan ulama ( Baca Disini )

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel